Di STARSEED: Asnia Trigger, Proxyan adalah hero utama yang kamu summon untuk dipimpin di pertarungan di berbagi mode permainan. Membangun formasi yang kuat adalah esensial untuk kesuksesan, dan memahami kekuatan dari Proxyan terbaik dapat meningkatkan performa dengan drastis. Daftar tier list ini dibuat untuk mencerahkan Proxyan terkuat berdasarkan skil, stat, dan fungsionalitas agar kamu dapat memaksimalkan potensi tim.

Punya pertanyaan seputar guild, gaming, atau produk kami? Gabung di Discord kami untuk diskusi dan layanan dukungan!

S

Nama Kelangkaan Tipe
STARSEED: Asnia Trigger Daftar Tier List Proxyan Paling Kuat
Sia SSR Attacker
STARSEED: Asnia Trigger Daftar Tier List Proxyan Paling Kuat
Rayhou SSR Support
STARSEED: Asnia Trigger Daftar Tier List Proxyan Paling Kuat
Itus SSR Defender
STARSEED: Asnia Trigger Daftar Tier List Proxyan Paling Kuat
Yuna SSR Attacker
STARSEED: Asnia Trigger Daftar Tier List Proxyan Paling Kuat
Elina SSR Support

A

Nama Kelangkaan Tipe
STARSEED: Asnia Trigger Daftar Tier List Proxyan Paling Kuat
iD SSR Ranger
STARSEED: Asnia Trigger Daftar Tier List Proxyan Paling Kuat
Leila SSR Ranger
STARSEED: Asnia Trigger Daftar Tier List Proxyan Paling Kuat
Patricia SSR Ranger
STARSEED: Asnia Trigger Daftar Tier List Proxyan Paling Kuat
Ambrosia SSR Defender
STARSEED: Asnia Trigger Daftar Tier List Proxyan Paling Kuat
Hallona SSR Support

B

Nama Kelangkaan Tipe
STARSEED: Asnia Trigger Daftar Tier List Proxyan Paling Kuat
Ino SSR Ranger
STARSEED: Asnia Trigger Daftar Tier List Proxyan Paling Kuat
Hellen SSR Support
STARSEED: Asnia Trigger Daftar Tier List Proxyan Paling Kuat
Daria SSR Defender

Proxyan Tier S

Mari kita lihat Proxyan di tier ini:

Sia

STARSEED: Asnia Trigger Daftar Tier List Proxyan Paling Kuat

Sia adalah Proxyan kelangkaan-SSR yang diklasifikasikan sebagai Attacker. Skil ultimate-nya Sincere Grand Lance memberikan 950% damage pada musuh. Skil ini bukan serangan Crit. Sia dapat mengecas 800 EP setiap mengalahkan musuh (dapat digunakan hingga 5 kali) dan memberikan 5 stack buff Arche pada dirinya. Damage resistance ditingkatkan untuk setiap stack Arche. Skil aktif pertama Follow the Breeze memberikan damage 395% pada musuh berjarak paling jauh dari Sia, memprioritaskan Ranger musuh.

Rayhou

STARSEED: Asnia Trigger Daftar Tier List Proxyan Paling Kuat

Rayhou adalah Proxyan kelangkaan-SSR yang diklasifikasikan sebagai Support. Skil ultimate-nya Quasar-class Rebuilding Rays menyembuhkan teman sebanyak 10% dari Max HP Rayhou. Skil ini juga menyembuhkan semua teman sebanyak 3% dari Max HP selama 4 detik. Skil aktif pertama Comet-class Binding Beam memberikan 140% damage pada satu musuh yang berada di dalam jangkauannya dan menerapkan efek Attack Down selama 7 detik dan juga meluncurkan musuh ke udara.

Itus

STARSEED: Asnia Trigger Daftar Tier List Proxyan Paling Kuat

Itus adalah Proxyan kelangkaan-SSR yang diklasifikasikan sebagai Defender. Skil ultimate-nya Waves of Conquest memberikan 225% damage sebanding dengan Defense dirinya kepada semua musuh dalam jangkauannya dan juga menerapkan Provoke pada semua musuh yang terkena selama 2 detik. Juga memberikan Shield dengan sama dengan 175% Defense Itus selama 2 detik. Skil aktif pertama Knight of the Ocean’s Depth memberikan 140% damage pada musuh dalam jangkauan dan juga memberikan shield yang sama dengan 300% Defense Itus pada seluruh tim selama 4 detik.

Yuna

STARSEED: Asnia Trigger Daftar Tier List Proxyan Paling Kuat

Yuna adalah Proxyan kelangkaan-SSR yang diklasifikasikan sebagai Attacker. Skil ultimate-nya Yuna’s Strike memberikan damage sebesar 368% pada musuh terjauh dan semua musuh yang ada di area serangan. Jika Yuna berada di bawah efek Coldheart, skil ini memberikan damage 576% damage. Skil aktif pertama Iai Slash memberikan 200% damage pada satu musuh dan 340% damage jika Yuna berada di bawah efek Coldheart.

Elina

STARSEED: Asnia Trigger Daftar Tier List Proxyan Paling Kuat

Elina adalah Proxyan kelangkan-SSR yang diklasifikasikan sebagai Support. Skil ultimate-nya Symphony Tower memberikan buff Concentration pada dirinya yang berlaku selama 8 detik. Skil ini juga memberikan buff Attack Up Level 3 kepada seluruh tim selama Elina berada dalam keadaan Concentration dan menyembuhkan seluruh tim sebanyak 64% dari Attack Elina setiap detik. Skil aktif pertama Drone Harmonics menyembuhkan teman dengan HP paling rendah sebanyak 500% dari Attack Elina.

Proxyan Tier A

Mari kita lihat semua Proxyan di tier ini:

iD

STARSEED: Asnia Trigger Daftar Tier List Proxyan Paling Kuat

iD adalah Proxyan kelangkaan-SSR yang diklasifikasikan sebagai Ranger. Skil ultimate-nya Piece Trash memberikan 385% damage pada semua musuh di area serangan. Jika target terkena efek Lacquer Poisoning, skil ini memberikan damage 480%. Skil ini juga memberikan damage 255% pada semua musuh (baik di luar maupun di dalam area serangan). Jika musuh berada di luar area serangan dan terkena efek Lacquer Poisoning, berikan 320% damage. Skil aktif pertama Bombing Shot memberikan damage 180% pada musuh dengan HP paling rendah. Jika sisa HP target kurang dari 50%, skil ini memberikan damage 270%.

Leila

STARSEED: Asnia Trigger Daftar Tier List Proxyan Paling Kuat

Leila adalah Proxyan kelangkaan-SSR yang diklasifikasikan sebagai Ranger. Skil ultimate-nya A Thousand Beats memberikan damage 525% pada semua musuh di area serangan dengan peluang 13% menerapkan efek Knock Back dan juga memberikan damage 280% pada musuh yang ada di pusat area serangan dan mengurangi kecepatan gerak musuh sebanyak 40% selama 3 detik. Skil aktif pertama Sonic Star memberikan damage 340% pada satu musuh.

Patricia

STARSEED: Asnia Trigger Daftar Tier List Proxyan Paling Kuat

Patricia adalah Proxyan kelangkaan-SSR yang diklasifikasikan sebagai Ranger. Skil ultimate-nya Absolute Zero memberikan 400% damage pada semua musuh di area serangan dengan tambahan 325% damage untuk setiap DoT yang diterima target (maksimal 3 kali). Jika target berada di bawah efek Frostbite, menerapkan efek Freeze selama 3 detik. Skil aktif pertama Icicle Spear memberikan damage 185% pada satu musuh di jangkauannya dan memberikan damage Frostbite sebanyak 35% setiap 5 detik.

Ambrosia

STARSEED: Asnia Trigger Daftar Tier List Proxyan Paling Kuat

Ambrosia adalah Proxyan kelangkaan-SSR yang diklasifikasikan sebagai Defender. Skil ultimate-nya Mobile Strike memberikan damage 4025% pada semua musuh di dalam area serangan. Mengonsumsikan 1 stack efek Bullet untuk memberikan damage tambahan setara dengan 300% Defense Ambrosia. Skil aktif pertama Load HE memberikan buff Defense Level 5 pada dirinya selama 7 detik dan juga mengisi ulang 5 stack efek Bullet pada dirinya.

Hallona

STARSEED: Asnia Trigger Daftar Tier List Proxyan Paling Kuat

Hallona adalah Proxyan kelangkaan-SSR yang diklasifikasikan sebagai Support. Skil ultimate-nya Support Drone HAL-10-N4 menyembuhkan semua tim sebesar 8.5% dari Max HP Hallona, menghilangkan 1 debuff, dan memberikan Shield sebesar 8% dari Max HP Hallona selama 4 detik. Terakhir, skil ini menaikkan Attack sebesar 8% untuk semua anggota tim yang memiliki Shield. Skil aktif pertama First Aid menyembuhkan satu anggota tim dengan HP paling sedikit sebesar 7% dari HP Hallona dan mengisi kembali EP sebesar 85.

Proxyan Tier B

Mari kita lihat semua Proxyan di tier ini:

Ino

STARSEED: Asnia Trigger Daftar Tier List Proxyan Paling Kuat

Ino adalah Proxyan kelangkaan-SSR yang diklasifikasikan sebagai Ranger. Skill ultimate-nya Rapid Chaser memberikan damage sebesar 480% pada semua musuh di area serangan dan menerapkan efek Damage Resistance Level 2 selama 10 detik, meningkatkan Cooldown Speed sebesar 30% untuk semua anggota tim selama 9 detik. Skil aktif pertama Aerial Shot memberikan damage sebesar 300% pada satu musuh dan menerapkan efek Evasion Down Level 4 selama 5 detik.

Hellen

STARSEED: Asnia Trigger Daftar Tier List Proxyan Paling Kuat

Hellen adalah Proxyan kelangkaan-SSR yang diklasifikasikan sebagai Support. Skil ultimate-nya April Fresh menyembuhkan satu anggota dengan HP paling sedikit sebanyak 43% dari HP Hellen. Skil aktif pertamanya Floral Musk menyembuhkan satu anggota tim dengan HP paling sedikit sebanyak 18% dari HP Hellen dan memberikan Shield setara dengan 5.2% HP selama 5 detik.

Daria

STARSEED: Asnia Trigger Daftar Tier List Proxyan Paling Kuat

Daria adalah Proxyan kelangkaan-SSR yang diklasifikasikan sebagai Defender. Skil ultimate-nya Ion Connection Field menerapkan efek Link pada seluruh tim selama 8 detik. Anggota tim yang ter-Link mendistribusikan semua damage yang diterima di antara semua anggota tim yang ter-Link. Skil aktif pertama Ion Pistol memberikan damage 280% pada musuh dengan Attack tertinggi dan menerapkan efek Attack Down Level 3 selama 7 detik.

Kamu dapat lebih menikmati STARSEED: Asnia Trigger dengan layar lebih besar di PC atau laptop dengan keyboard dan mouse via BlueStacks untuk pengalaman gameplay yang lebih berkualitas.